Senin, 05 Agustus 2013

Cara Merubah Cursor di Blog dengan Animasi

Apa kabar sob.. Ayo langsung saja kita simak Cara Merubah Cursor di Blog dengan Animasi, kan lumayan gan biar tampilan blog kita menarik dan cantik dilihat pegunjung, agar pegunjung betah berlama-lama di blog kita sob. Langsung saja sob simak tutorialnya..



  • Jika sobat sudah masuk di halaman home, pilih lah cursor yang sobat inginkan di colom Categori



  • Setelah sobat dapat cursor yang sobat inginkan, sobat harus copy codenya dan menaruhnya di blog..
Contoh :
  1. Saya sudah pilih cursornya.
  2. Kemudian pilih blog/blogspot.
  3. Copy kodenya yang telah tersedia.
Contoh gambar di bawah ini :

  • Kemudian Login ke blog sobat, buka dashbor blog => lalu pilih tata letak => pilih tambah gadged/widget => masukkan HTML/JavaScript => Pastekan code tadi => lalu save
Mudahkan.. semoga sobat berhasil melakukan nya... :D Sekian dulu tutorial saya kali ini..






1 komentar:

Unknown mengatakan...

Lumayan sob, buat tambah ilmu :D

Previous Post Next Post Home
X-Steel - Alternate Select
@AgusMulyadi_fcb. Diberdayakan oleh Blogger.